Rabu, 10 Oktober 2018

7 OSI Layer beserta fungsinya

Posted by Setiadyadi 19.28, under , | 69 comments


Model OSI terdiri dari 7 Layer

· Application
· Presentation
· Session
· Transport
· Network
· Datalink
· Physical


Apa yang dilalkukan oleh 7 OSI layer? :

Ketika data di transfer melalui jaringan, sebelum data tersebut harus melewati ketujuh layer dari satu terminal, mulai dari layer Aplikasi sampai layer physical, kemudian di sisis penerima, data tersebut melewati layer physical sampai pplication. Pada saat data melewati satu layer dari sisi pengirim, maka akan ditambahjkan satu “header” sedangkan pada sisi penerima “header” dilepaskan sesuai dengan layernya.

Model OSI
tujuan utaman penggunaan model OSI adalah untuk membantu designer jaringan memahami fungsi dari tiap layer yang berhubungan dengan aliran komunikasi data. Termasuk jenis-jenis protocol jaringan dan metode transmisi.
Model dibagi menjadi 7 Layer, dengan karakteristtik dan fungsintya masing masing. Tiap layer harus dapat berkomunikasi dengan layer di atasnya maupun dibawahnya secara langsung melalui sederetan protocol dan standar.

Fungsi masing-masing dari tiap layer pada OSI :

· Application
Application layer menyediakan jasa untuk aplikasi pengguna, layer ini bertanggungjawab atas pertukaran informasi antara program computer, seperti program e-mail dan servis lain yang berjalan di jaringan seperti server printer atau aplikasi computer l;ainnya.
Berfungsi sebagai antarmuka dengan aplikasi dengan fungsionalitas jaringan. Mengatur bagaimana aplikasi dapat mengakses jaringan, dan kemudian membuat pesan-pesan kesalahan. Protocol yanmg berada dalam lapisan ini adalah HTTP, FTP, SMTP, dan NFS.

· Presentation
Presentation layer bertanggungjawab bagaimana data dikonversi dan di format untuk transfer data. Contoh konversi format text ASCII untuk dokumen, .GIF dan .JPG untuk gambar layer ini membentuk kode konversi, trnslasi data, enkripsi dan konversi.
Berfungsi untuk mentranslasikan data yang hendak ditransmisikan oleh aplikasi kedalam format yang dapat ditransmisikan melalui jaringan. Protocol yang berada dalam level ini adalah perangkat lunak director (redictor Software). Seperti llayanan worksatation (dalam Windows NT) dan juga Network Shell ( semacam Virtual Network Computing) (VNC) atau Remote Dekstop Protocol (RDP).

· Session
Session layer menentukan bagaimna dua terminal menjaga, memelihara dan mengatur koneksi. Bagaimna mereka saling berhubungan satu sama lain. Koneksi di layer di sebut “session”.
Berfungsi untuk mendefinisikan bagaimana koneksi dapat dibuat, dipelihara atau di hancurkan. Selain itu, di level inio juga dilakukan resolusi nama.

· Transport
Transport layer bertanggung jawab membagi data menjadi segmen, menjaga koneksi logika “end – to _ end” antar terminal, dan menyediakan penanganan error (error handling)
Berfungsi untuk memecahkan data kedalam paket-paket tersebut sehingga dapat disusun kembali pada sisi tujuan yang telah diterima. Selain itu, pada level ini juga membuat tanda bahwa paket diterima dengan sukses (acknowledgement) dan mentransmisikan ulang terhadap paket-paket yang hilang di tengah jalan.

· Network
Network layer bertanggung jawab menentukan alamat jaringan, menentukan rute yang harus diambil selama perjalanan, menjaga antrian tafik di jaringan. Data pada layer ini berbentuk “Paket”.
Berfungsi untuk mendefinisikan alamat-alamat IP, membuat Header untuk paket-paket dan kemudian melakukan routing melalui internet-working dengan menggunakan router dan switch layer 3.

· Datalink
Data link layer menyediakan link untuk data. Memaketkannya menjadi frame yang berhubungan dengan “hardware” kemudian diangkut melalui media komunikasinya dengan kartu jaringan, mengatur komunikasi layer physical antara system koneksi dengan penaganan error.
Berfungsi untuk menentukan bagaimana bit-bit data dikelompokan menjadi format yang disebut sebagai frame. Selain itu, pada level ini terjadi koreksi kesalahan, flow control, pengalamatan perangkat keras( seperti halnya di Media Access Control Address ( MAC Address), dan menetukan bagaimna perangkat perangkat jaringan seperti hub, bridge, repeater dan switch layer 2 beroperasi. Spesifikasi IEEE 802, membagi level; ini menjadi dua level anak, yaitu lapisan Logical Link Control (LLC)dan lapisan Media Access Control (MAC).

· Physical
Physical layer bertyanggung jawab atas proses data menjadi bit dan mentransfernya melalui media (seperti kabel) dan menjaga koneksi fisik antar system.
Berfungsi untuk mendefinisikan media transmisi jaringan, metode pensinyalan, sinkronisasi bit, arsitektur jaringan (seperti halnya Ethernet atau token Ring), topologi jaringan dan pengkabelan. Selain itu, level ini juga mendefinisikan bagaimana Networl Interface Card (NIC) dapat berinteraksi dengan media kabel atau radio.

69 komentar:

good information. thanx a lot

wah makasih gan ane ada tugas ni tentang osi layer izin sedot

ini blog ane gan cekidot x-komodo

makasih ka :) lengkap banget.. bagus buat materi sekolah saya :) makasih banyak ya ka udah share :)

thnks
ni blog ane gan http://talkfusion-ku.blogspot.com/

Nice post..
Makasih udah share

sampah banget tu foto FB
babi

nice share bro..
Bagus banget buat perdalam ilmu Networking

Salam
TinusCezz

Waaaah sangat membantu banget, buat materi UN besok.

Kunjungi:
Anizveblackly.blogspot.com
wajib:
kptik.smk.muh.kdr.blogspot.com

kereeennnn thank you gan .. boleh ane sedot buat bahan referensi ane

Jangan lupa mampir kesini ya.
http://dsrjaringan.blogspot.com/2013/06/osi-layer.html

http://ihanfarhan.blogspot.com

terimakasih sudah memberi pengetahuan. materi tkj dan belajar komputer, salam kenal dan visit back ya
pusat harga hp
sejarah sepak bola

terima kasih, infonya sangat membantu..kunjungi balik yuaa

Berbagi Bahagia Bersama TabloidNova.Com

Mantap jangan lupa kunjungi http://mentalfloss.com/article/53035/11-debut-films-famous-directors

The benefits of yogurt to your diet can certainly be something positive to be utilized. Yogurt contains live bacteria which is very good for the digestive effect. ( Manfaat Yoghurt )Probiotics contained in yogurt can keep the digestive system and maximize health. In this case, the yogurt can be useful to help the diet because it can prevent the accumulation of calories and other digestive problems. Other content is useful for dietary fiber. The content is very suitable for those who want to successfully lose weight.

good post... salam kenal..

nih blog ane www.cahbrebeslanang.blogspot.com
minta pencerahannya

permisi gan, saya ada sedikit tulisan tentang protokol WebSocket yang saya terapkan ke dalam beberapa bahasa pemrograman berikut gan http://datacomlink.blogspot.co.id/2015/11/implementasi-server-websocket-rfc-6455.html ditunggu feedbacknya ya gan, semoga menambah wawasan bersama gan.. terima kasih..

terima kasih Bos atas infonya

terima kasih Bos atas infonya

thanks infonya ^_^

Visit our Web > koojurou4nime.ga <

intext:"berita online" "good post" "nice post
bandar judi online

http://www.alpescrossfit-unity.fr/2013/03/12/page-builder-post-1/#comment-70984

intext:"berita online" "good post" "nice post"
bandar judi online

intext: '' I like your posts '' good article '' '' I am very interested in this "judi bola yang aman dan terpercaya

intext: '' I like your posts '' good article '' lowongan kerja '' I am very interested in this site ''
bandar judi online indonesia

intext: '' I like your posts '' good article ''agen judi '' I am very interested in this site ''
judi online terbaik indonesia

Thanks for some other great post. Where else may anybody get that kind of information
taruhan judi dewa poker terpercaya

Good website,blog,i really like this:)!!!
dewa poker

i really like this website,blog,worldpress thanks for update!:)
dewa poker

intext: '' I like your posts '' good article '' agen judi '' I am very interested in this site ''
poker online

intext: '' I like your posts '' good article '' agen judi '' I am very interested in this site ''
aladinqq

interesting articles and this is my first first reading a very interesting article thanks for this article that fits with the theme news.
taruhan judi dewa poker terpercaya<br /

intext:"berita online" "good post" "nice post"
bandar judi online

interesting articles and this is my first first reading a very interesting article thanks for this article that fits with the theme news.
domino qiu qiu

nice this article all day I encounter interesting articles like this just on your blog
togel sgp

pulling your articles I like with articles like this short and solid
togelpelangi

bandar togel online indonesia

Agen TOGEL 4DPOIN,Online Terpercaya.
Minimal Deposit Dan Withdraw 20.000
Keterangan Lebih Lanjut, Anda Bisa Hubungi Disini.
Keterangan Lebih Lanjut, Anda Bisa Hubungi Disini.
★ Pin BBM : D1A279B6
★ Pin BBM : 7B83E334
★ Whatsapp : +85598291698
★ Skype : Poin.4D
★ Line : +85598291698

Posting Komentar